Momen libur Lebaran yang cukup panjang belum mampu mendongkrak animo masyarakat untuk mengunjungi destinasi wisata lokal di Kabupaten Madiun. Dibandingkan sebelum pandemi Covid-19 lalu, tingkat kunjungan wisatawan masih lebih rendah.
https://bit.ly/3VzhmoL

Leave a comment